kacang-kacangan kaya serat

Almond, kacang mete, kacang tanah, walnut, dan chestnut bisa Anda jadikan camilan di malam hari. Kacang-kacangan ini kaya serat, sehingga Anda akan merasa kenyang lebih lama. 

Camilan ini juga dapat menstabilkan gula darah dan
mengandung antioksidan tinggi. 

Sebaiknya pilih kacang yang dipanggang, bukan digoreng, dan memiliki kadar garam rendah atau tanpa garam
sama sekali.

Comments

Popular posts from this blog

KESANTUNAN DALAM BAHASA INDONESIA

Soal Jawaban ETIKA KEUTAMAAN

UTS Komunikasi Kelompok